Kegiatan Peningkatan Kapasitas Tenaga Keamanan Desa (LINMAS) tingkat Kec.Tanjungmedar Kab. Sumedang

    Kegiatan Peningkatan Kapasitas Tenaga Keamanan Desa (LINMAS) tingkat Kec.Tanjungmedar Kab. Sumedang

    Sumedang - Pada hari Selasa , tanggal 4 Juni 2024, Kapolsek Tanjungmedar Iptu Gungun Wagiman, melaksnakan kegiatan pemgarahan kepada anggota LINMAS Kecamatan Tanjungmedar dalam. rangka Peningkatan Kapasitas Tenaga Keamanan Desa (LINMAS) tingkat Kecamatan Tanjungmedar Kabupaten Sumedang. Dalam Kesempatan tersebut turut hadir Camat Tanjungmedar, Kapolsek Tanjungmedar, Danpos Tanjungmedar, anggota LINMAS tiap Desa se - Kecamatan Tanjungmedar. 

    Dalam kegiatan ini, Iptu Gungun Wagiman menekankan pentingnya peningkatan kapasitas dan keterampilan para anggota LINMAS dalam menjaga keamanan dan ketertiban desa. Beliau menyampaikan bahwa pelatihan ini bertujuan untuk memperkuat kemampuan LINMAS dalam menghadapi berbagai situasi darurat dan mendukung tugas-tugas kepolisian di lapangan.

    Camat Tanjungmedar juga menambahkan bahwa pelatihan ini mencakup berbagai aspek, termasuk penanganan konflik, pertolongan pertama, dan teknik komunikasi yang efektif serta latihan baris berbaris. Selain itu, diberikan juga pemahaman tentang peraturan perundang-undangan yang berkaitan dengan tugas LINMAS.

    Kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan kualitas dan profesionalisme anggota LINMAS dalam menjalankan tugasnya, sehingga keamanan dan ketertiban di tiap Desa dapat terjaga dengan baik. Kehadiran Kapolsek bersama Forkopimcam dalam pelatihan ini menunjukkan komitmen mereka untuk terus mendukung dan membina kerjasama yang baik antara kepolisian dan Forkopimcam serta masyarakat demi terciptanya lingkungan yang aman dan kondusif.

    Sumedang

    Sumedang

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Cisarua Polres Sumedang Pantau Harga...

    Artikel Berikutnya

    Kapolres Sumedang dan Dandim 0610/SMD Dampingi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kadiv Humas Polri Tekankan Kualifikasi Mumpuni Jajaran Demi Implementasi Asta Cita Pemerintah
    Eks Dirut Pertamina Luhur Budi Djatmiko Ditetapkan Tersangka, Apa Kasusnya?
    Tersangka Penipuan Modus Penggandaan Uang di Sumedang Diciduk Polisi
    Pengamanan Keberangkatan Perwakilan Massa Aksi Buruh KASBI Kab. Sumedang Dalam Rangka Aksi Gabungan Serikat Pekerja/Serikat Buruh Jawa Barat Terkait Penolakan TAPERA
    Beredar Kabar Drone yang Intai Kejagung Milik Warga Lagi Buat Konten, Korps Adhyaksa-Polri Bungkam
    Polres Sumedang Polda Jabar Tangkap Dua Pelaku Pencurian Kendaraan Bermotor dalam Ops Jaran Lodaya 2024
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Pengamanan Keberangkatan Perwakilan Massa Aksi Buruh KASBI Kab. Sumedang Dalam Rangka Aksi Gabungan Serikat Pekerja/Serikat Buruh Jawa Barat Terkait Penolakan TAPERA
    Kapolres Sumedang Buka Pertandingan Tenis Meja Baduga Pingfun Piala Kapolres dalam Rangka Hari Bhayangkara ke-78
    Tersangka Penipuan Modus Penggandaan Uang di Sumedang Diciduk Polisi
    Beredar Kabar Drone yang Intai Kejagung Milik Warga Lagi Buat Konten, Korps Adhyaksa-Polri Bungkam
    Dalam Rangka Hari Bhayangkara ke-78  Polres Sumedang bersama Bhayangkari Cabang Sumedang Gelar Bakti Sosial di Desa Jayamekar, Kecamatan Cibugel
    Tim SOPS Polri Kunjungi Polres Sumedang Dalam Rangka Supervisi Operasi Ketupat Lodaya 2024
    Wanita di Bandung Jual 21 Senpi Ilegal Titipan Suami, Penyuplai Diburu
    Patroli Siang,Polsek Tanjungkerta Polres Sumedang Polda jabar terus berusaha wujudkan situasi yang aman dan kondusif
    Jamin Kesehatan Personil, Sie Dokkes Polres Sumedang Lakukan Pengecekan Kesehatan dalam Pelaksanaan Ops Libas Lodaya 2024
    Kapolres Sumedang Ajak Komunitas Pecinta Sepak Bola Nonton Bareng Timnas U-23 di Mako Polres Sumedang

    Ikuti Kami